Kolaborasi RSUDAM dan RSAB Harapan Kita Dalam mendukung Program Kesehatan Pemerintah

167

LAMPUNG, IDNPUBLIK.COM – Pembahasan perjanjian kerjasama antara RSUD Dr. H. Abdul Moeloek Provinsi Lampung dengan RSAB Harapan Kita yang dilakukan secara daring di Aula lantai 2 gedung Administratif pada, Senin (04/03/24).

Direktur RSUD Dr. H. Abdul Moeloek Provinsi Lampung Lukman Pura beserta jajaran melakukan kolaborasi guna membahas perjanjian kerjasama secara Tekhnis.

Agar kedua belah pihak dapat terus bersinergi mendukung program pemerintah dalam meningkatkan pelayanan kesehatan untuk mendirikan PPDS anak. (Wi)

Facebook Comments